Sepanjang Juni 2025, Polres Banyuasin Ungkap Kasus Senpi dan Sabu-Sabu

4 hours ago 4

Sepanjang Juni 2025, Polres Banyuasin Ungkap Kasus Senpi dan Sabu-Sabu

Facebook JPNN.com LinkedIn JPNN.com Whatsapp JPNN.com Telegram JPNN.com

Tersangka beserta barang bukti saat dihadirkan dalam press release di Polres Banyuasin. Foto: Dokumen Polres Banyuasin for JPNN.com.

jpnn.com - Kepolisian resor (Polres) Banyuasin, Sumatera Selatan mengungkap berbagai tindak pidana sepanjang Juni, termasuk dalam Operasi Senpi Musi 2025.

Kapolres Banyuasin AKBP Ruri Prastowo mengungkapkan bahwa pengungkapan berbagai kasus tersebut tak lepas dari sinergi antara masyarakat dan mitra media.

"Keberhasilan ini adalah capaian Polres Banyuasin yang didukung penuh oleh masyarakat, tokoh agama, tokoh masyarakat, dan tentunya mitra media," ungkap Ruri, Selasa (8/7/2025).

Adapun capaian pengungkapan kasus selama Juni 2025.

Satreskrim (9 Kasus), 1 kasus, 1 tersangka, barang bukti 1 golok (50 cm), TKP di Desa Sungai Naik, Kecamatan Rantau Bayur.

Penggelapan dalam Jabatan 3 kasus, 4 tersangka, barang bukti 1 mobil Toyota Avanza, 12 jerigen bio solar (20L), 2 mobil tronton, 13 keping getah karet.

Penyalahgunaan Senjata Tajam, 1 kasus, 1 tersangka, barang bukti 1 pisau. Pencurian dengan Kekerasan (Curas) 1 kasus, 1 tersangka.

Persetubuhan terhadap Anak di Bawah Umur 3 kasus, 3 tersangka.

Polres Banyuasin mengungkap berbagai tindak pidana sepanjang bulan Juni, termasuk dalam Operasi Senpi Musi 2025. Ada narkoba juga.

JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Read Entire Article
| | | |