jpnn.com, JAKARTA - Selamat pagi pembaca setia JPNN.com, hari ini kami sajikan berita terpopuler sepanjang Kamis (10/4) tentang SMPT PPPK 2024 lebih cepat dari pada CPNS, belum ada kabar lanjutan soal tes PPPK tahap 2, hingga Dirjen Nunuk angkat bicara soal tunjangan yang belum cair. Simak selengkapnya!
1. Belum Ada Kabar Jadwal Tes PPPK Tahap 2, Ini Pernyataan BKN, Singkat
Hingga hari ini belum ada kepastian mengenai kapan jadwal tes PPPK 2024 tahap 2 akan digelar.
Belum juga ada pengumuman perubahan jadwal pelaksanaan tes atau ujian seleksi kompetensi PPPK tahap kedua.
Diketahui, sebelum pelaksanaan tes PPPK 2024 tahap kedua, ada beberapa tahapan yang mendahuluinya.
Baca selengkapnya, klik link di bawah:
Belum Ada Kabar Jadwal Tes PPPK Tahap 2, Ini Pernyataan BKN, Singkat
2. Kuasa Hukum: Ijazah Jokowi Sudah Clear & Sah Secara Hukum