4 Manfaat Air Garam, Bantu Atasi Bau pada Kaki

18 hours ago 1

4 Manfaat Air Garam, Bantu Atasi Bau pada Kaki

Facebook JPNN.com LinkedIn JPNN.com Whatsapp JPNN.com Telegram JPNN.com

Ilustrasi garam. Foto : Ricardo/JPNN.com

jpnn.com, JAKARTA - GARAM merupakan salah satu bahan masakan untuk berbagai hidangan gurih dan manis.

Namun selain itu, garam juga bisa digunakan untuk mengatasi berbagai masalah kesehatan.

Salah satu cara alami untuk mengatasi permasalah itu adalah dengan merendam kaki dengan air garam.

Menurut penelitian, merendam kaki dengan air garam yang mengandung magnesium bisa memberikan sejumlah manfaat bagi kesehatan, termasuk nyeri.

Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.

1. Mencegah munculnya jamur

Meskipun tidak bisa membunuh jamur penyebab kutu air, merendam kaki dengan air garam membantu untuk mengurangi kelembapan sehingga jamur enggan muncul.

2. Meredakan peradangan

Merendam kaki dengan garam yang mengandung magnesium bisa meningkatkan kadar mineral dalam tubuh dan mengurangi rasa nyeri akibat peradangan.

Bila Anda menderita radang sendi akibat asam urat, merendam kaki ini bisa membantu mengurangi ketidaknyamanan.

Ada beberapa manfaat air garam yang ternyata baik untuk menjaga kesehatan tubuh Anda dan salah satunya ialah bisa membantu menghilangkan bau kaki.

JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Read Entire Article
| | | |