4 Makanan Kaya Kandungan Karbohidrat yang Aman Anda Konsumsi

12 hours ago 6

4 Makanan Kaya Kandungan Karbohidrat yang Aman Anda Konsumsi

Facebook JPNN.com LinkedIn JPNN.com Whatsapp JPNN.com Telegram JPNN.com

Ubi jalar. (Foto: Ist/Jpnn)

jpnn.com, JAKARTA - KARBOHIDRAT merupakan salah satu senyawa yang dibutuhkan tubuh.

Namun, banyak orang justru takut mengonsumsi makanan yang kaya akan kandungan karbohidrat.

Ya, memang benar bahwa makanan olahan yang tinggi gula dan biji-bijian olahan biasanya kekurangan vitamin dan mineral penting.

Meskipun diet rendah karbohidrat bermanfaat bagi sebagian orang, tidak ada alasan untuk menghindari makanan tinggi karbohidrat sama sekali.

Berikut ini penjelasannya, seperti dilansir laman Genpi.co.

1. Quinoa

Quinoa adalah benih bergizi yang telah menjadi sangat populer di kalangan konsumen yang sadar kesehatan.

Ini diklasifikasikan sebagai pseudocereal, yaitu biji yang diolah dan dimakan seperti biji-bijian.

Quinoa yang dimasak mengandung 70 persen karbohidrat, menjadikannya makanan tinggi karbohidrat.

Ada beberapa jenis makanan yang kaya akan kandungan karbohidrat dan baik untuk kesehatan tubuh dan salah satunya ialah tentu saja soba.

JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Read Entire Article
| | | |